Tingkatkan Kewaspadaan Pengamanan Obyek, Bhabinkamtibmas Polsek Dayeuhkolot Sambangi Pt. Lazada

Polresta Bandung


KIMCIPEDES.COM, KAB. BANDUNG | Bhabinkamtibmas Desa Sukapura Polsek Dayeuhkolot Polresta Bandung Polda Jabar Aiptu Hariyana melakukan sambang dan memberikan Pesan Kamtibmas Kepada Satpam PT Lazada Desa Sukapura Kecamatan Dayeuhkolo Kabupaten Bandung, Sabtu (15/7/2023).

Satpam adalah merupakan bagian dari Tugas Polri yang membantu melaksanakan Pengamanan di wilayah ataupun area tertentu seperti di Perusahaan, Pemerintah maupun Sekolah.

Bhabinkamtibmas sambang ke Petugas Satpam yang sedang tugas jaga siang di PT. Lazada dengan berdialog ataupun komunikasi dengan baik serta sampaikan pesan kamtibmas untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap Obyek Pengamanannya.

Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo, SH, SIK, MH Melalui Kapolsek Dayeuhkolot AKP Suyatno, S.Pd.I, M.M mengatakan bahwa tujuan giat sambang kepada Satpam ke tempat tugasnya yaitu untuk memotivasi serta memberikan pengarahan agar dalam melaksanakan tugasnya supaya meningkatkan kewaspadaan agar obyek pengamanannya tetap aman dan kondusif, serta dalam melaksanakan tugasnya lebih baik dan penuh rasa tanggung jawab," Tutupnya.
** M. Edwandi

0/Post a Comment/Comments

POLRI PRESISI

KIM Cipedes

TOTAL VISITS :

KIM Cipedes
KIM Cipedes

Rumah Subsidi Rasa Komersil di Sumedang Kota, Hanya 33 Ribu Perhari

KIM Cipedes